Cakra101, Yabore.- Menjelang peringatan Hari Lahir Pancasila, Satgas TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-120 TA 2024 Kodim 1811/Teluk Wondama menggelar lomba mewarnai tingkat SD yang diikuti anak-anak Kampung Yabore. Lomba yang bertemakan “Membangun Jiwa Kebangsaan Berlandaskan Pancasila melalui Kejuangan TMMD” ini berlangsung di SD Negeri Yabore, Distrik Naikere, Kab. Teluk Wondama pada hari Kamis (30/05/2024). […]
Satgas TMMD Ke-120 Kodim 1811/TW Kenalkan Pancasila Dan Merah Putih Sambil Bernyanyi Bersama
Cakra101, Teluk Wondama.- Menanamkan rasa cinta tanah air dan nilai-nilai Pancasila pada anak sejak usia dini sangat diperlukan guna mengembangkan sikap dan perilaku yang didasari oleh Pancasila, sehingga anak mempunyai akhlak mulia serta moral sesuai harapan bangsa. Tergerak oleh semangat untuk mengenalkan Pancasila kepada anak-anak, anggota Satgas TMMD Ke-120 Kodim 1811/Teluk Wondama menggunakan cara yang […]
Dansatgas Tinjau Pelaksanaan TMMD Hari Kedelapan
Cakra101, Teluk Wondama.- Komandan Satgas TMMD Ke-120 Tahun 2024, Letkol Inf Budi Setiadi, S.I.P., kembali meninjau secara langsung pelaksanaan TMMD di Kampung Yabore, Distrik Naikere, Kab. Teluk Wondama pada hari Rabu(15/05/2024). Pada saat peninjauan, tampak masyarakat sedang bergotong royong bersama Anggota Satgas TMMD dengan penuh semangat. Keakraban antara anggota dengan masyarakat juga mulai terbangun, bahkan […]
Satgas TMMD Ke-120 Bersama Masyarakat Yabore Dirikan Rangka 3 Bangunan Rumah Tipe 45
Cakra101, Teluk Wondama.- TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Ke-120 Kodim 1811/Teluk Wondama telah resmi dibuka oleh Asisten Satu Sekda Bpk Richardus Kilmas, S.H. mewakili Bupati Teluk Wondama pada 8 Mei 2024. Adapun salah satu sasaran fisik TMMD yaitu pembangunan 3 unit rumah kayu tipe 45 bertempat di Kampung Yabore, Distrik Naikere, Kab. Teluk Wondama, Papua […]
Rehab Balai Kampung Menjadi Salah Satu Sasaran TMMD Ke-120 Di Kab. Teluk Wondama
Cakra101, Teluk Wondama.- Di hari ke-5 program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-120 TA 2024, pekerjaan fisik yang dilakukan oleh anggota Satgas di bawah pimpinan Dandim 1811/Teluk Wondama terus berlanjut. Selain membangun 3 unit rumah, 3 unit sumur bor dan jalan kampung, personil Satgas bersama masyarakat menambah kegiatannya dengan merehab Balai Kantor Kampung Yabore yang […]
Progress Pembuatan 3 Titik Sumur Air Di Hari Keempat TMMD, Kampung Yabore
Cakra101, Teluk Wondama.- Di tengah cuaca yang tidak menentu karena terkadang hujan dan panas, pelaksanaan TMMD ke-120 Kodim 1811/Teluk Wondama, tetap menunjukan progres yang cepat. Terbukti, memasuki hari keempat pengerjaan sasaran fisik khususnya pembuatan sumur untuk sumber air di 3 titik, ini terus berjalan sesuai target yang ditentukan. Lokasi sasaran TMMD ke-120 Kodim 1811/Teluk Wondama […]
Hari Kedua TMMD, TNI Bergotong Royong Bersama Masyarakat Bangun Jalan.
Cakra101, Teluk Wondama.- Di hari kedua kegiatan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Kodim 1811/TW, di Kampung Yabore, Distrik Naikere, Kabupaten Teluk Wondama, Provinsi Papua Barat, melaksanakan pengerjaan sasaran fisik oleh personil TNI dengan gotong royong bersama masyarakat membangun jalan guna Akses jalan masuk dari poros jalan trans Papua ke Kantor Kampung Yabore. Kemarin, hari Selasa, […]
Danrem 142/Tatag Resmi Tutup TMMD Ke-119 di Wilayah Kodim 1418/Mamuju
Cakra101, Jakarta.- Danrem 142/Tatag Brigjen TNI Deni Rejeki, S.E., M.Si bertindak sebagai inspektur upacara sekaligus secara resmi menutup program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-119 TA 2024 wilayah Kodim 1418/Mamuju bertempat di Destinasi Wisata Pulau Karampuang Dusun Ujung Bulo, Desa Karampuang, Kec. Mamuju Kab. Mamuju, Prov. Sulbar, Rabu (20/03/2024) Dalam keterangan tertulis Penerangan Korem 142/Tatag, […]