CAKRA101, Manokwari- Segera diresmikan, satu Kodim baru yang akan dibentuk di jajaran Kodam XVIII/Kasuari yaitu Kodim 1812/Pegunungan Arfak (Pegaf) dalam waktu dekat ini. Hal ini disampaikan Kapendam XVIII/Kasuari, Kolonel Inf Batara Alex Bulo, S.Hub.Int., dalam rilisnya kepada wartawan di Mako Pendam XVIII/Kasuari, Trikora, Arfai 1, Manokwari, Papua Barat, Jumat (18/11/2022). Ia menjelaskan, bahwa pembentukan Kodim […]
Yuslan M. Nur: “Mengharapkan Peresmian Provinsi Papua Barat Daya Secepatnya”
CAKRA101, Solo- Pengesahan UU tentang Pembentukan Provinsi Papua Barat Daya dalam Rapat Paripurna DPR RI yang digelar di Gedung Nusantara II, Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta. Yang disahkan oleh Ketua DPR RI Puan Maharani pada Rapat Paripurna DPR RI ke-10 Masa Persidangan II Tahun Sidang 2022-2023 kemarin, Kamis (17/11/2022). Yuslan M. Nur salah seorang anggota presidium […]
Tinjau Poskotis Satgasud G20, Kasau Sampaikan Ucapan Terima Kasih
CAKRA101, Bali- Kepala Staf Angkatan Udara Marsekal TNI Fadjar Prasetyo, S.E., M.P.P., CSFA menyampaikan apresiasi dan ucapan terima kasih kepada personel TNI AU yang bertugas dalam Satuan Tugas Udara (Satgasud) dan Pengamanan Bandara/Pelabuhan/Pangkalan TNI yang tergabung dalam Kogabpadpam (Komando Gabungan Terpadu Pengamanan) VVIP G20. Mengunjungi Poskotis Satgasud G20 yang berada di Baseops Lanud I Gusti […]
Marinir TNI AL Terima Kunjungan Deputy Commander of U.S. Indo-Pacific Command
CAKRA101, Jakarta- Komandan Korps Marinir (Dankormar) Mayor Jenderal TNI (Mar) Widodo Dwi Purwanto, menerima Kunjungan Deputy Commander of U.S. Indo-Pacific Command, di Markas Komando Korps Marinir jalan Prajurit KKO Usman dan Harun No. 40 Kwitang Jakarta Pusat, Kamis (17/11/2022). Dalam kunjungan ini, Deputy Commander of U.S. Indo-Pacific Command Letnan Jenderal Stephen D. Sklenka, disambut langsung […]
DPR Sahkan UU Pemekaran Papua Barat Daya, Puan: Kesejahteraan Masyarakat Harus Meningkat
CAKRA101, Jakarta- DPR RI mengesahkan Rancangan Undang-undang Daerah Otonomi Baru (DOB) Provinsi Papua Barat Daya menjadi Undang-undang. Ketua DPR RI Puan Maharani berharap dengan disahkannnya UU Pembentukan Papua Barat Daya, kesejahteraan masyarakat di Bumi Cenderawasih itu semakin meningkat. Pengesahan UU tentang Pembentukan Provinsi Papua Barat Daya dilakukan dalam Rapat Paripurna DPR yang digelar di Gedung […]
TNI AL Kerahkan KRI Laksanakan SAR KM Mutiara Timur
CAKRA101, Bali- TNI Angkatan Laut mengerahkan beberapa unsur Kapal Perang (KRI) dari jajaran Koarmada II, untuk melaksanakan Search and Resque (SAR) Kapal Motor (KM) Mutiara Timur yang terbakar di Selat Bali, pada Rabu (16/11). Beberapa unsur KRI dari jajaran Koarmada II, telah diterjunkan untuk melaksanakan penyelamatan, diantaranya KRI R.E. Martadinata-331, KRI Sultan Hasanuddin-366, KAL Kadet-06, […]
Tingkatkan Kerjasama, TNI AU – PAF, Gelar AFWG 2022
CAKRA101, Jakarta- TNI AU dan Philipine Air Force (PAF), mengelar Air Force Working Group (AFWG), tahun 2022, di hotel Western Jakarta, Rabu (16/11/2022). Delegasi TNI AU dipimpin Kolonel Pnb Dedy I. S. Salam S. Sos., M.M. Sementara PAF dipimpin Kolonel Jose Johnson T Grayda, Co Chairperson PAF. Kolonel Pnb Dedi I. Salam, yang juga Paban […]
Askomlek Kasau Buka Rakor Infolahtau 2022
CAKRA101, Cilangkap – Asisten Komunikasi dan Elektronik (Askomlek) Kasau Marsda TNI Dr. Amrizal Mansur. M.Si (Han) membuka Rapat Koordinasi (Rakor) Informasi dan Pengolahan Data Angkatan Udara (Infolahtau) tahun 2022, di Gedung Serbaguna Suharnoko Harbani, Mabesau, Cikangkap Jakarta, Rabu, (16/11/2022). Askomlek Kasau mengatakan, terwujudnya sistem informasi TNI AU yang andal dan aman merupakan harapan bersama. Kondisi […]
Wadan Kormar Hadiri Pemberangkatan Satgas SBJ dan PPKM
CAKRA101, Jakarta- Wakil Komandan Korps Marinir (Wadan Kormar) Brigjen TNI (Mar.) Endi Supardi, S.E.,M.M.,M.Tr.Opsla.,CHRMP.,CRMP., menghadiri pemberangkatan KRI Teluk Palu-523 yang membawa Satgas SBJ dan PPKM yang dilepas oleh Wakil Kepala Staf Angkatan Laut (Wakasal) Laksamana Madya TNI Ahmadi Heri Purwono, S.E.,M.M., di Dermaga JICT II, Tanjung Priok, Jakarta Utara. Rabu (16/11/2022). Kegiatan yang mengusung tema […]
Dankormar Tinjau Latihan Bersama Antara Marinir TNI AL dan USMC
CAKRA101, Lampung- Komandan Korps Marinir (Dankormar) Mayjen TNI (Mar) Widodo Dwi Purwanto meninjau pelaksanaan Latihan Bersama Keris Marex USMC tahun 2022 antara Korps Marinir TNI AL dan USMC yang digelar di Brigif 4 Marinir/BS Batalyon Infanteri 7 Marinir Ketapang, Teluk Pandan, Pesawaran – Lampung. Selasa. (16/11/2022). Kedatangan Komandan Korps Marinir didampingi Danpasmar 1, Danpasmar 2, […]