Penulis: Daniel

Wujudkan Sinergi Pendidikan TNI–Polri yang AMPUH, Rakorpim Akademi Semester I Resmi Dibuka di AAU

Cakra101, Yogyakarta.- Rapat Koordinasi Pimpinan (Rakorpim) Akademi TNI dan Akademi Kepolisian (Akpol) Semester I Tahun 2025 resmi dibuka oleh Wakil Komandan Jenderal (Wadanjen) Akademi TNI Marsda TNI Fachrizet S.Sos., bertempat di Akademi Angkatan Udara (AAU), Yogyakarta, Kamis (8/5/2025). Rakorpim ini menjadi forum strategis dalam memperkuat sinergi pendidikan antarlembaga guna mencetak perwira TNI–Polri yang tangguh, profesional, […]

TNI AU Humanis, Personel Lanud H.AS Hanandjoeddin Amankan Keberangkatan Jemaah Haji Belitung

Cakra101 Belitung.- Personel Pangkalan TNI Angkatan Udara (Lanud) H.AS Hanandjoeddin melaksanakan pengamanan keberangkatan jemaah haji asal Kabupaten Belitung dan Belitung Timur, di Bandara H.AS Hanandjoeddin, Kamis (8/5/2025). Pengamanan tersebut dilaksanakan secara terpadu bersama personel Polres Belitung, Satpol PP Kabupaten Belitung, dan Aviation Security (Avsec) Bandara H.AS Hanandjoeddin. Kolaborasi lintas instansi ini bertujuan untuk memastikan proses […]

Tutup Munas VII APEKSI, Sekjen Kemendagri Dukung Kolaborasi antar-Pemkot untuk Percepat Kemajuan Daerah

Cakra101, Surabaya.- Sekretaris Jenderal (Sekjen) Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) Tomsi Tohir menyampaikan dukungannya terhadap kolaborasi antar-pemerintah kota (Pemkot) untuk mempercepat kemajuan daerah. Kolaborasi ini dinilai penting agar kota-kota di seluruh Indonesia dapat maju bersama. “Apa yang disampaikan Pak Ketua tadi, saling mendukung, tidak ada kota yang tertinggal, tidak ada kota yang terdepan. Saya mendukung hal […]

Hadiri Forum MWA PTN-BH, Mendagri Berpesan pada Pemda Susun Kebijakan Berbasis Kajian Ilmiah

Cakra101, Semarang.- Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Muhammad Tito Karnavian menghadiri Forum Majelis Wali Amanat (MWA) Perguruan Tinggi Negeri Berbadan Hukum (PTN-BH) di Ballroom Hotel Tentrem, Kota Semarang, Jawa Tengah, Jumat (9/5/2025). Dalam pertemuan tersebut, Mendagri berpesan kepada pemerintah daerah (Pemda) agar dalam menyusun kebijakan, perlu berlandaskan kajian ilmiah. “Jadi the best scenario adalah making policy […]

Perkuat Kapasitas Fiskal, Kemendagri Minta Pemprov Papua Tengah Tingkatkan PAD

Cakra101, Nabire.- Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) meminta Pemerintah Provinsi (Pemprov) Papua Tengah untuk meningkatkan Pendapatan Asli Daerah (PAD) guna memperkuat kapasitas fiskal. Dengan kapasitas fiskal yang kuat, ketergantungan terhadap dana transfer dari pemerintah pusat otomatis akan berkurang. Hal ini disampaikan Kepala Badan Strategi Kebijakan Dalam Negeri (BSKDN) Kemendagri Yusharto Huntoyungo saat mewakili Menteri Dalam Negeri […]

Perkuat Kemandirian Pangan, Lanud Leo Wattimena Resmikan Rizki Wal Barokah Aviary Farm Wujud Nyata Semangat TNI AU AMPUH

Cakra101, Morotai.- TNI Angkatan Udara melalui Pangkalan TNI AU (Lanud ) Leo Wattimena terus menunjukkan komitmennya dalam mendukung Program Ketahanan Pangan Nasional melalui berbagai inovasi produktif berbasis satuan. Salah satu langkah nyatanya adalah peresmian Rizki Wal Barokah Aviary Farm, yang dipimpin Asisten Personel Kepala Staf Komando Operasi Udara Nasional (Aspers Kas Koopsudnas) Marsma TNI Somad […]

Kasad Tegaskan Komitmen Inovasi dan Kesejahteraan Melalui Distribusi Kendaraan Dinas

Cakra101, Jakarta.- Markas Besar Angkatan Darat kembali mendistribusikan kendaraan operasional bagi satuan-satuan di jajaran TNI AD, guna menunjang pelaksanaan tugas pokok agar berjalan lebih baik dan lancar. “Kita selalu duduk bersama dan berdiskusi bagaimana menciptakan inovasi agar satuan-satuan kita operasionalnya dapat berjalan dengan baik, dan prajurit dapat melaksanakan tugas pokoknya,” ujar Kepala Staf Angkatan Darat […]

Enam Pati TNI AU Naik Pangkat, Wujud Apresiasi atas Dedikasi dan Spirit TNI AU AMPUH

Cakra101, Jakarta.- Sebanyak enam Perwira Tinggi TNI Angkatan Udara resmi menerima kenaikan pangkat satu tingkat lebih tinggi dalam upacara militer yang dipimpin Kepala Staf Umum (Kasum) TNI Letjen TNI Richard Tampubolon, S.H., M.M., mewakili Panglima TNI Jendral TNI Agus Subiyanto, S.E., M.Si. di Aula Gatot Subroto, Denma Mabes TNI, Cilangkap, Jakarta, Kamis (8/5/2025). Kenaikan pangkat […]

Sidang Terbuka Yudisium, Dankormar Lulus Cum Laude program Doktor Feb Trisakti

Cakra101, Jakarta.- Momen istimewa mewarnai Sidang Terbuka Yudisium Semester Gasal Tahun Akademik 2024/2025 Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Universitas Trisakti, ketika Komandan Korps Marinir (Dankormar) Mayor Jenderal TNI (Mar) Dr. Endi Supardi, S.E., M.M., M.Tr.Opsla., CHRMP., CRMP. resmi dikukuhkan sebagai lulusan Program Doktor (S3) dengan predikat Cum Laude. Prestasi akademik gemilang dari Perwira Tinggi TNI […]

Kasau Pimpin Pelepasan Jemaah Haji TNI AU 1446 H, Tunjukkan Keteladanan TNI AU AMPUH di Tanah Suci

Cakra101, Cilangkap.- Kepala Staf Angkatan Udara (Kasau) Marsekal TNI M. Tonny Harjono S.E., M.M., memimpin langsung acara pelepasan Jemaah Haji TNI Angkatan Udara Tahun 1446 Hijriah/2025 Masehi yang berlangsung khidmat di Auditorium I.G. Dewanto, Mabesau, Cilangkap, Jakarta Timur, Kamis (8/5/2025). Kegiatan ini mencerminkan komitmen TNI AU dalam membina mental spiritual prajurit dan keluarga besar secara […]

Back To Top