Kategori: Sosial & Budaya

Pangdam XVIII/Kasuari Terima Audiensi Kepala Biro Otsus Setda Papua Barat

CAKRA101, Manokwari– Pangdam XVIII/Kasuari, Mayjen TNI Gabriel Lema, S.Sos., didampingi Asrendam XVIII/Kasuari, Kolonel Inf Satrio Ari Wibowo menerima audiensi yang Kepala Biro Otsus Setda Papua Barat, Abner Singgir, S.E., M.M yang hadir bersama Stafnya, di ruang kerja Pangdam, Trikora, Arfai 1, Manokwari, Papua Barat, Senin (5/9/2022). Kedatangan Biro Otsus Setda Papua Barat ini adalah dalam […]

Dwi Dasawarsa Alumni AAU 2001, Kasau Apresiasi Renovasi Makam Sersan Mayor (Anm) Maimun Saleh

CAKRA101, Jakarta- Kepala Staf Angkatan Udara (Kasau) Marsekal TNI Fadjar Prasetyo, S.E., M.P.P., CSFA. mengapresiasi renovasi Makam Sersan Mayor (Anumerta) Maimun Saleh yang dilakukan oleh Ikatan Alumni Akademi Angkatan Udara (AAU) 2001 “Pamungkas 2001” bertepatan dengan peringatan pengabdian Dwi Dasawarsa. Kasau berharap inovasi dan kreatifitas Pamungkas 2001 dalam melakukan renovasi makam tokoh TNI AU tersebut […]

Serbuan Karya Bakti TNI Angkatan Laut di Teluk Awang Lombok Tengah Perbatasan NTB

CAKRA101, Lombok Tengah- TNI Angkatan Laut melalui Pangkalan TNI AL Mataram melaksanakan Karya Bakti Wilayah Perbatasan (Karbak Wiltas) TNI Angkatan Laut Tahun Anggaran 2022. Karbak Wiltas ini dipimpin langsung oleh Komandan Pangkalan TNI AL (Lanal) Mataram Kolonel Laut (P) Djawara Whimbo. Kegiatan ini ditinjau langsung Sekretaris Dinas Potensi Maritim Angkatan Laut (Sekdispotmaral) Kolonel Laut (P) […]

Hadiri Seminar Kebangsaan Universitas Ciputra, Kasad Ajak Mahasiswa Perkuat Persatuan dan Kesatuan Bangsa

CAKRA101, Surabaya- Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad) Jenderal TNI Dr. Dudung Abdurachman mengajak 1200 mahasiswa Universitas Ciputra mengambil peran dalam memperkuat persatuan dan kesatuan untuk menghadapi ancaman terhadap negara semakin kompleks baik bentuk maupun karakteristiknya. Ajakan tersebut disampaikan Jenderal Dudung saat menjadi nara sumber pada Seminar Kebangsaan yang digelar oleh Universitas Ciputra di Ciputra World […]

Ka Kuwil Kormar Laksanakan Syukuran Dalam Rangka Memperingati Hari Jadi Korps Suplai TA. 2022

CAKRA101, Jakarta- Kepala Keuangan Wilayah Korps Marinir (Ka Kuwil Kormar) Kolonel Laut (S) Dedy Junaedi, S.A.P., memimpin Syukuran dalam rangka hari jadi Korps Suplai di ruang rapat Marijos Mako Kormar, Jalan Prajurit KKO Usman dan Harun No 40 Kwitang Jakarta Pusat, Kamis (01/09/2022). Peringatan hari jadi Korps Suplai yang jatuh pada tanggal 1 September ini, […]

Kasad Letakkan Batu Pertama Revitalisasi Makam Auliya Sono di Sidoarjo

CAKRA101, Sidoarjo- Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad) Jenderal TNI Dr. Dudung Abdurachman melakukan peletakan batu pertama revitalisasi Makam Auliya Sono di Desa Sidokerto Kecamatan Buduran Kabupaten Sidoarjo, Jawa Timur. Rabu, (31/8/2022). Revitalisasi makam yang menjadi cagar budaya dan terletak di dalam Komplek Militer Gudang Pusat Senjata (Gupusjat) Optronik II Puspalad ini, merupakan tindak lanjut usulan […]

LMA Papua Barat Bertemu Pangdam Kasuari Sampaikan Dukungan Proses Rekrutmen TNI AD Jalur Otsus

CAKRA101, Manokwari– Di ruang kerjanya, Makodam, Trikora, Arfai 1, Manokwari, Papua Barat, Rabu (31/8/2022), Pangdam XVIII/Kasuari, Mayjen TNI Gabrile Lema, S.Sos., didampingi Aster Kasdam XVIII/Kasuari, Kol Inf Tamimi Hendra Kesuma SH, MAP, M.Han., menerima silaturahmi Ketua Harian Lembaga Masyarakat Adat (LMA) Papua Barat, Franky Umpain yang datang bersama Ketua LMA Kabupaten Fak-Fak Fanlentinus Kabes. “Kami […]

Penamaan Wijaya Kusuma Hibrid

CAKRA101, Jakarta- Bunga Wijaya Kusuma dari didulu hingga kini menjadi satu-satunya Bunga yang sangat digemari di berbagai kalangan. Dikarenakan keindahan, wanginya hingga mitos yang ada serta masih banyak berbagai alasan hingga banyak bermunculan para Pecintanya,baik Hibrider, Grower dan kolektornya. Perkembangan Bunga Wijaya Kusuma dengan hasil Persilangan (Hibrid) saat ini sedang dalam proses untuk terus di […]

Kunker ke NTT, Kasad Berikan Kuliah Umum Kepada Ratusan Mahasiswa di Perbatasan RI-RDTL

CAKRA101, Belu NTT- Disela-sela kunjungan kerjanya di Nusa Tenggara Timur, Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad) Jenderal TNI Dr. Dudung Abdurachman memberikan kuliah umum bertemakan Wawasan Kebangsaan kepada 148 Kadet Mahasiswa Politeknik “Ben Mboi” Universitas Pertahanan RI di Atambua Kabupaten Belu, Nusa Tenggara Timur. Rabu, (31/8/2022). Di depan ratusan mahasiswa dan para dosen di perbatasan Atambua […]

Kasad Kembali Resmikan 10 Tambahan Pompa Hidram Untuk Mayarakat di Kab TTS

CAKRA101, Timor Tengah Selatan NTT- Ditandai dengan penandatangan prasasti, Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad) Jenderal TNI Dr. Dudung Abdurachman meresmikan 10 Pompa Hidram TNI AD Manunggal Air di Desa Mnelalete Kecamatan Amanuban Barat Kabupaten Timor Tengah Selatan, NTT. Rabu, (31/8/2022). Dalam sambutannya, Jenderal Dudung menyampaikan bahwa TNI AD Manunggal Air merupakan salah satu implementasi yang […]

Back To Top