Tag: Satgas MTF

Di Tengah Laut Mediterania, Berkobar Patriotisme Satgas MTF Peringati HUT ke-80 TNI

MEDITERANIA, Cakra101.- Di tengah debur ombak dan birunya Laut Mediterania, semangat patriotisme berkobar di atas geladak KRI Sultan Iskandar Muda-367 (KRI SIM-367). Para prajurit Satgas MTF TNI Konga XXVIII-P/UNIFIL dengan khidmat melaksanakan upacara memperingati HUT Tentara Nasional Indonesia (TNI) ke-80, Minggu (5/10/2025). Upacara yang dipimpin langsung oleh Dansatgas MTF TNI Konga XXVIII-P/UNIFIL Letkol Laut (P) […]

Back To Top