Cakra101, Darwin.- Penerbang F-16 TNI AU, Kapten Pnb Jaka “Draco” Arastya, dipercaya memimpin misi LFE (Large Force Employment), latihan Pitch Black ’22, yang digelar di RAAF Base Darwin Australia, Selasa (6/9/2022). Sebagai Mission Commander LFE, tugas Kasiops Skadron Udara 3 Lanud Iswahjudi ini adalah mengorganisir seluruh misi dan bersinergi dengan seluruh elemen yang tergabung dalam […]
Kasau Terima Laporan Kenaikan Pangkat 9 Pati TNI AU
Cakra101, Cilangkap.- Kepala Staf Angkatan Udara (Kasau) Marsekal TNI Fadjar Prasetyo, S.E., M.P.P., CSFA., didampingi Ketua umum (Ketum)PIA Ardhya Garini Ny. Inong Fadjar Prasetyo, menerima pelaporan kenaikan pangkat sembilan perwira tinggi (Pati) TNI AU, di ruang Hening Mabesau, Cilangkap Jakarta Timur, Selasa (6/9/2022) Sembilan Pati TNI AU yang mendapat kenaikan pangkat masing-masing adalah, Marsekal Muda […]
Jalin Kebersamaan, Dispenau Gelar Press Tour & Airmen Gathering 2022
Cakra101, Jakarta.- Untuk meningkatkan kerja sama positif antara TNI AU dengan insan pers, pendengar Airmen Radio dan Netizen Medsos RNI AU, Dinas Penerangan TNI AU (Dispenau) menggelar Press Tour & Airmen Gathering Media Dirgantara 2022. Kegiatan diikuti 65 peserta, digelar selama dua hari, dengan tujuan kota Yogyakarta, Kamis -Jumat (25-26/8/2022). Berangkat dari Lanud Halim Perdanakusuma […]
Kasau Apresiasi Workshop Perumusan Konsep Urban Warfare
CAKRA101, Jakarta- Kepala Staf Angkatan Udara (Kasau) Marsekal TNI Fadjar Prasetyo, S.E., M.P.P., menyampaikan apresiasi dan terima kasih atas kinerja seluruh unsur yang terlibat dalam Kelompok Kerja (Pokja) Perumusan Konsep Urban Warfare. Apresiasi ini disampaikan Kasau saat memimpin kegiatan workshop di Mabesau, Cilangkap, Jakarta Timur, Jum’at (31/12/2021). Lebih lanjut Kasau menyampaikan kepada seluruh peserta kegiatan […]