Kategori: Kementerian

Sekjen Kemendagri Dorong Pemprov DKI Jakarta Mampu Tingkatkan Kinerja sebagai Kota Global

Cakra101, Jakarta.- Sekretaris Jenderal (Sekjen) Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) Tomsi Tohir mendorong Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta untuk meningkatkan kinerja sebagai kota global. Pasalnya, berdasarkan capaian Indeks Kota Global, DKI Jakarta masih tertinggal dari sejumlah kota global di kawasan Asia Tenggara. Hal itu disampaikan Tomsi saat memberikan arahan pada Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) Rencana Pembangunan […]

Mendagri Dorong TP PKK Perluas Kolaborasi untuk Dukung Program Prioritas Pemerintah

Cakra101, Jakarta.- Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Muhammad Tito Karnavian mendorong Tim Penggerak (TP) Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (PKK) untuk memperluas jejaring kerja sama atau memperbanyak “kaki” guna mendukung program prioritas pemerintah. Misalnya, penanggulangan stunting, pelayanan kesehatan, pemberantasan buta huruf, hingga pengentasan kemiskinan. Hal ini ditegaskan Mendagri dalam Pelantikan Ketua TP PKK dan Tim Pembina Posyandu […]

Komisi II DPR: Semua Program Pembangunan Nasional Bisa Berhasil jika Data Admindukcapil Akurat

Cakra101, Jakarta.- Wakil Ketua Komisi II DPR RI Zulfikar Arse Sadikin mengatakan, semua program dan kebijakan pembangunan nasional dapat berhasil jika data administrasi kependudukan dan pencatatan sipil (Admindukcapil) itu baik dan akurat. Hal itu ia sampaikan saat menjadi narasumber dalam Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dukcapil) Tahun 2025 yang digelar Direktorat Jenderal […]

Di Rakornas Dukcapil 2025, Dirjen Teguh Ungkap Isu Nasional-Global Terkait Data Kependudukan Digital

Cakra101, Jakarta.- Rakornas Dukcapil Tahun 2025 resmi dibuka Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Muhammad Tito Karnavian di Kantor Kemendagri, Pasar Minggu, Rabu (23/4/2025). Kegiatan tahunan yang diikuti jajaran Dukcapil seluruh Indonesia ini dilandasi pada beberapa urgensi diantaranya upaya mendukung pencapaian Visi Indonesia Emas Tahun 2045, sinergi Pemerintah Pusat dan Daerah dalam mendukung Asta Cita. “Sebagaimana tertuang […]

Kota Balikpapan Jadi Tuan Rumah Puncak Peringatan Hari Otda Tahun 2025

Cakra101, Jakarta.- Puncak Peringatan Hari Otonomi Daerah (Otda) XXIX Tahun 2025 akan diselenggarakan di Kota Balikpapan, Kalimantan Timur (Kaltim), pada Jumat (25/4/2025). Adapun tema yang diusung dalam peringatan tahun ini adalah “Sinergitas Pusat dan Daerah Membangun Nusantara Menuju Indonesia Emas 2045.” Direktur Jenderal Otonomi Daerah (Dirjen Otda) Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) Akmal Malik menjelaskan sejumlah […]

Buka Rakornas Dukcapil 2025, Mendagri Tekankan Pentingnya Perkuat Sistem Keamanan Digital

Cakra101, Jakarta.- Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Muhammad Tito Karnavian menekankan pentingnya memperkuat sistem keamanan digital dalam layanan kependudukan dan pencatatan sipil (Dukcapil). Menurutnya, keberadaan Direktorat Jenderal (Ditjen) Dukcapil Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) sangat penting lantaran menjadi jantung data kependudukan nasional. “Dukcapil ini memang jantung, jantung data yang paling basic, dan mungkin paling lengkap se-Indonesia. Dan […]

Dukung Kebijakan Penghapusan Retribusi PBG dan BPHTB bagi MBR, Mendagri Akan Siapkan Penghargaan dan Sanksi bagi Pemda

Cakra101, Jakarta.-Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Muhammad Tito Karnavian akan menyiapkan skema penghargaan dan sanksi bagi pemerintah daerah (Pemda) terkait pelaksanaan kebijakan penghapusan retribusi Persetujuan Bangunan Gedung (PBG) dan Bea Perolehan Hak atas Tanah dan Bangunan (BPHTB) bagi masyarakat berpenghasilan rendah (MBR). Dalam waktu dekat, Mendagri akan menggelar pertemuan virtual dengan Pemda yang belum menindaklanjuti kebijakan […]

Pemeriksaan Lucky Hakim Rampung, Wamendagri Bima Jelaskan Sanksi yang Diberikan

Cakra101, Jakarta.- Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) telah merampungkan pemeriksaan terhadap Bupati Indramayu Lucky Hakim terkait perjalanannya ke luar negeri tanpa mengantongi izin dari Menteri Dalam Negeri (Mendagri). Atas pelanggaran tersebut, Lucky dijatuhi sanksi berupa kewajiban melaksanakan pendalaman tata kelola politik pemerintahan selama tiga bulan di Kemendagri. Hal itu disampaikan Wakil Menteri Dalam Negeri (Wamendagri) Bima […]

Wamendagri Ribka Haluk Warning Papua Pegunungan untuk Tekan Inflasi: Pertanian Harus Bangkit!

Cakra101, Jakarta.- Wakil Menteri Dalam Negeri (Wamendagri) Ribka Haluk memberikan peringatan tegas kepada Pemerintah Provinsi (Pemprov) Papua Pegunungan untuk segera menekan angka inflasi yang saat ini tercatat tinggi, yakni sebesar 8,05 persen. Angka tersebut diketahui jauh di atas ambang batas yang ditetapkan pemerintah, yakni paling rendah 1,5 persen dan paling tinggi 3,5 persen. Peringatan ini […]

Wamendagri Bima Dorong Kepala Daerah Proaktif Dukung Kopdes Merah Putih

Cakra101, Jakarta.- Wakil Menteri Dalam Negeri (Wamendagri) Bima Arya Sugiarto mendorong para kepala daerah baik gubernur, bupati, maupun wali kota agar proaktif mendukung program Koperasi Desa/Kelurahan (Kopdes) Merah Putih. Dukungan tersebut di antaranya berupa fasilitasi pembentukan Kopdes Merah Putih di wilayah masing-masing. “Jadi seluruh kepala daerah tidak bisa lepas tangan. Kami pastikan, kami monitor secara […]

Back To Top