Tag: TNI AU

Atlet Tinju TNI AU Kembali Berprestasi Membanggakan: Sukses Pada Kejuaraan Terbuka Tinju Amatir Tolitoli Boxing Camp 2023

Cakra101, Tolitoli.- Sejumlah Atlet Tinju TNI AU di bawah naungan Dirgantara Boxing Camp (DBC) menorehkan prestasi membanggakan pada Kejuaraan Terbuka Tinju Amatir Tolitoli Boxing Camp di GOR Mokkodoggan Tolitoli, Sabtu (16/12/2023) Kejuaraan yang berlangsung tanggal 5 hingga 9 Desember 2023, mengusung tema “Bertanding Untuk Meraih Prestasi”. Pada kejuaraan ini, atlet-atlet tinju DBC meraih dua medali […]

Membanggakan, Perwira Penerbang Skadron Udara 7 Lanud Suryadarma, Raih Prestasi di Korea Selatan

Cakra101, Korea Selatan.- Prestasi membanggakan di ajang internasional kembali diraih oleh Perwira TNI AU. Mayor Pnb Tri Wanto, Perwira Penerbang Skadron Udara 7 Lanud Suryadarma, mengharumkan nama baik TNI AU dan Indonesia atas prestasinya menorehkan berbagai prestasi saat menempuh pendidikan Sesko di Korea Selatan. Alumni Akademi Angkatan Udara 2007 ini sebelumnya, melaksanakan kursus pendidikan Bahasa […]

Korps Pemeliharaan Angkatan Udara Harus Kelas Satu: Dankoharmatau Apresiasi Inovasi Satuan Pemeliharaan TNI AU

Cakra101, Malang.- Komandan Komando Pemeliharaan Materiel TNI Angkatan Udara (Dankoharmatau) Marsekal Muda TNI Oki Yanuar, S.T.,menyampaikan rasa bangga dan memberikan apresiasi kepada Depo Pemeliharaan 30 Malang dan jajarannya atas kinerja yang ditunjukkan selama ini, hal ini diungkapkan oleh Dankoharmatau saat mengadakan kunjungan kerja ke Depo 30 dan jajarannya di Lanud Abdulrachman Saleh, Malang, Jawa Timur, […]

Sertijab Dua Komandan Skadik Wingdik Terbang: Danlanud Adisutjipto Tegaskan Pentingnya Pendidikan Penerbang Dan Navigator

Cakra101, Yogyakarta.– Komandan Lanud Adisutjipto, Yogyakarta, Marsma TNI Dedy Susanto, S.E menegaskan peran strategis Skadron Pendidikan (Skadik) 102 dan Skadik 104 dalam menyelenggarakan pendidikan Sekolah Penerbang, Sekolah Navigator dan pembinaan Jupiter Aerobatic Team (JAT). Hal ini ditegaskan Danlanud Adi saat memimpin acara serah terima jabatan Komandan Skadik 102 dan Komandan Skadik 104 di Lapangan Jupiter […]

Wanita Angkatan Udara Makin Berkibar: Lanud Sukani Majalengka Dipimpin Srikandi TNI AU Lulusan Luar Negeri

Cakra101, Majalengka.- Jabatan Komandan Pangkalan TNI AU Sugiri Sukani (Lanud Ski), Majalengka diserahterimakan dari Letkol Pnb Supardo Butarbutar, M.Han kepada salah seorang Srikandi TNI AU, Mayor Pnb Fariana Dewi Djakaria Putri. Upacara serah terima jabatan dipimpin oleh Panglima Koops Udara I (Pangkoopsud I) Marsda TNI Mohammad Nurdin di GOR Antarikshe Makoops Udara I, Jakarta, Kamis […]

TNI AU Bersama Kominfo dan PT Pos Launching 4 Prangko Pahlawan Nasional

Cakra101, Cilangkap, Jakarta Timur.- TNI AU (TNI Angkatan Udara), bersama dengan Kominfo (Kementerian Komunikasi dan Informatika) dan PT Pos mengadakan launching atau peluncuran 4 prangko dengan tema Pahlawan Nasional TNI AU di Mabesau (Markas Besar Angkatan Udara), Cilangkap, Jakata Timur, Senin (4/12/2023). Keempat wajah Pahlawan Nasional yang ditampilkan dalam keempat prangko tersebut, diantaranya adalah: Agustinus […]

Aksi Drumband Karbol AAU “Gita Dirgantara” Menghentak Publik Event Lomba Lari AUOR 2023

Cakra101, Yogyakarta.- Aksi calon elang-elang muda TNI AU yang tergabung dalam Drumband Akademi Akademi Angkatan Udara (AAU) “Gita Dirgantara” kembali memukau ribuan pengunjung event Adisutjipto Ultra Obstacle Run ( AUOR) 2023 di Shelter Bravo, Lanud Adisutjipto. Minggu (3/12/2023). Kehadiran drum band kebanggaan AAU ini dinanti oleh masyarakat dan para peserta lomba lari yang telah menyelesaikan […]

Airmen Utamakan Kebersihan,Kerapihan Dan Keselamatan: Personel Lanud Raden Sadjad Natuna, Bersihkan Runway dan Apron Jelang Musim Penghujan

Cakra101, Natuna. – Sejalan dengan pesan Kepala Staf Angkatan Udara Marsekal TNI Fadjar Prasetyo, SE, MPP, CSFA di setiap kesempatan untuk senantiasa mengutamakan safety dan kerapihan dalam setiap pelaksanaan tugas, Personel Lanud Raden Sadjad (RSA), Natuna melaksanakan pembersihan Foreign Object Debries (FOD) di sepanjang Runway dan Apron Lanud RSA. Minggu (3/12/2023). Dipimpin langsung Komandan Lanud […]

Helikopter Tetap Jadi Alutsista Penting Indonesia: TNI AU Terima Delapan Helikopter Angkut Berat H-225M

Cakra101, Jakarta.- Kepala Staf Angkatan Udara (Kasau) Marsekal TNI Fadjar Prasetyo, S.E., M.P.P., CSFA menerima penyerahan delapan unit Helikopter Angkut Berat jenis H-225M dari Menteri Pertahanan RI Prabowo Subianto di Lanud Atang Sendjaja, Bogor. Jumat (1/12/2023). Helikopter produksi kerjasama industri antara PT. DI dengan Airbus Helicopter Perancis ini akan menjadi kekuatan terbaru bagi TNI Angkatan […]

Sukses Latma Elang Indopura Dan Joint Fighter Weapon Course: Kasau Apresiasi Profesionalisme Personil Yang Terlibat

Cakra101, Riau.- Setelah menutup Latma Elang Indopura dan JFWC di Lanud Roesmin Nurjadin, Pekanbaru, Kepala Staf Angkatan Udara (Kasau) Marsekal TNI Fadjar Prasetyo, SE, MPP, CSFA berkesempatan memberikan pengarahan kepada segenap Air Crew dan Personel Pendukung yang terlibat dalam Latma Elang Indopura ke-22 dan JFWC ke-4 Tahun 2023. di Pekanbaru. (30/11/23). Diawal arahannya Kasau mengapresiasi […]

Back To Top

This will close in 20 seconds