Satgas Yonif 642/Kps Pos Jagiro Cek Kesehatan Warga

Cakra101, Teluk Bintuni.- Pos Jagiro Satgas Pamtas RI-PNG Kewilayan Papua Barat Yonif 642/Kapuas DPP Serda Paulus Pos Jagiro melaksanakan kegiatan Pelayanan Kesehatan kepada masyarakat Kampung Jagiro, Distrik Muskona Selatan Kabupaten Teluk Bintuni, Provinsi Papua Barat. (26/1/2025)

Anggota Pos Jagiro melaksanakan kegiatan Pelayanan Kesehatan kepada Masyarakat kampung Jagiro distrik Muskona Selatan. Kegiatan ini dilakukan untuk Mengecek Kesehatan Masyarakat kampung Jagiro Guna untuk Kesehatan Masyarakat kampung jagiro agar terhindar dari segala penyakit. agar masyarakat kampung jagiro sehat, semangat dalam Melaksanakan aktivitas sehari-hari.

“Saya mengucapkan terima kasih kepada Masyarakat kampung jagiro atas antusias dan semangatnya dalam kegiatan yg kami laksanakan ini, semoga sebagai penerus bangsa Indonesia kelak tentunya. kami hadir disini atas kepedulian kami sebagai satgas kewilayahan RI-PNG untuk Masyarakat perbatasan yang serba kekurangan dalam segi kesehatan Mereka ” Ucap danpos.

MC101 – Pen Yonif 642/Kps

Back To Top

This will close in 20 seconds