CAKRA101, Jakarta- Korps Marinir melaksanakan kegiatan Pembinaan Potensi Maritim (Binpotmar) Korps Marinir – TNI AL yang bersinergi dengan Pemkab Tangerang, Balai Pengelolaan Daerah Aliran Sungai dan Hutan Lindung (BPDASHL) Citarum Ciliwung, Perhutani KPH Banten, Sakabahari Tangerang serta LMDH Tapas Jaya. Kegiatan yang dilaksanakan berupa Penanaman Mangrove dan Bakti Sosial Penyerahan Paket Sembako, di kawasan Tangerang […]
Pangdam XVIII/Kasuari Pimpin Sidang Parade Catar Akmil TA 2022
CAKRA101, Manokwari- Pangdam XVIII/Kasuari, Mayjen TNI Gabriel Lema, S.Sos., didampingi Kasdam, Brigjen TNI Yusuf Ragainaga memimpin Sidang Penilaian Panitia Penentu Akhir (Pantukhir) Daerah Calon Taruna Akademi Militer (Akmil) TA 2022, di Aula Makodam, Trikora, Arfai 1, Manokwari, Papua Barat, Rabu (29/6/2022). Sidang tingkat Panda XVIII/Kasuari ini diikuti 57 orang Catar Akmil yang akan diseleksi untuk […]
Dankopasgat dan 7 Perwira Tinggi TNI AU Naik Pangkat
Jakarta- Komandan Kopasgat (Dankopasgat) Marsda TNI Taspin Hasan S.A.P., M.Si dan tujuh Perwira Tinggi (Pati) TNI AU mendapat kenaikan pangkat setingkat lebih tinggi. Ketujuh Pati TNI AU tersebut berturut-turut adalah Marsda TNI Andi Kustoro, S.E (Pa. Sahli Tk III Bid. Ekkudag Panglima TNI). Selanjutnya Marsma TNI Rustivo Idris Yunus (Irum Itjenau), Marsma TNI Sentot Adhi […]
Wakil Kepala Staf Angkatan Darat Menerima Laporan Kenaikan Pangkat 18 Pati TNI AD
CAKRA101, Jakarta- Wakil Kepala Staf Angkatan Darat (Wakasad) Letnan Jenderal TNI Agus Subiyanto, S.E. M.Si., mewakili Kasad menerima Laporan Korps Kenaikan Pangkat 18 Perwira Tinggi (Pati) TNI AD yang berdinas di dalam maupun luar srtuktur TNI AD, bertempat di Aula Jenderal Besar A.H. Nasution Lantai III Markas Besar Angkatan Darat (Mabesad), Jakarta, Selasa (28/6/2022). Dari […]
Uji Fungsi Perahu Karet Baru Korps Marinir
CAKRA101, Jakarta- Korps Marinir Uji Fungsi Dua Perahu Karet Sillinger beserta Motor Tempel Merk Yamaha bertempat di Pantai Mutiara Jakarta Utara, Selasa (28/06/2022). Kegiatan yang dipimpin oleh Wakil Komandan Korps Marinir (Wadan Kormar) Brigjen TNI (Mar) Endi Supardi, S.E., M.M., M.Tr.Opsla., CHRMP., CRMP, dan dihadiri oleh Koorsahli Dankormar Kolonel Marinir Chaerudin Toyyib, Aslog Dankormar Kolonel […]
Tupdik Taruna & Wisuda Sarjana AAU tahun 2022, Kasau: Saat Pangkat Perwira Disematkan, Saat Itu Melekat Keteladanan
CAKRA101, Yogyakarta- Kepala Staf Angkatan Udara (Kasau) Marsekal TNI Fadjar Prasetyo, S.E., M.P.P., CSFA., menutup pendidikan (Tupdik) Taruna Taruni tingkat IV dan Wisuda Sarjana AAU tahun 2022 dalam sebuah upacara, di kesatrian AAU, Yogyakarta, Selasa (29/6/2022). Kepada 108 Taruna Taruni AAU yang diwisuda, dalam sambutannya Kasau berpesan, bila nanti pangkat perwira telah disematkan, maka saat […]
Korps Marinir Renovasi Sarana Ibadah dan Mess Perwira Guna Menunjang Kesiapan Tempur
CAKRA101, Jakarta- Korps Marinir TNI Angkatan Laut terus perbaiki dan bangun sarana dan prasarana (Sarpas) untuk menunjang kesiapan tempur Marinir, hal tersebut dilakukan terus oleh Komandan Korps Marinir (Dankormar) Mayor Jenderal TNI (Mar) Widodo Dwi Purwanto yang didampingi Pejabat Utama Mako Kormar di sekitaran Kesatrian Marinir Hartono, Cilandak, Jakarta Selatan, Selasa (28/06/2022). Sebelumnya para Pejabat […]
Kasad Tutup Seminar Nasional ke-6 TNI Angkatan Darat
CAKRA101, Bandung- Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad) Jenderal TNI Dr. Dudung Abdurachman, S.E., M.M., secara resmi menutup Seminar Nasional ke-6 TNI Angkatan Darat Tahun 2022, bertempat di Gedung Prof. Dr. Satrio Seskoad, Bandung, Selasa (28/6/2022). Selama dua hari penuh, seminar yang diikuti oleh 1.095 peserta, baik yang hadir secara tatap muka di Bandung, maupun secara […]
Ketua DPK Korpri Unit TNI AD Lantik Dewan Pengurus Korpri Sub Unit Kodam IX/Udayana
CAKRA101, Denpasar- Ketua Dewan Pengurus Korps Pegawai Republik Indonesia/Korpri (DPK) Unit TNI AD, drg. Nora Tristyana, M.A.R.S. mengukuhkan Dewan Kepengurusan Korpri Sub Unit Kodam IX/Udayana, di Denpasar Bali, Selasa (28/6/2022). Dalam sambutanya, Ketua DPK Unit TNI AD menyampaikan, keberadaan Dewan Pengurus Korpri Sub Unit Kodam IX/Udayana merupakan bagian integral dari pembinaan organisasi dan personel dalam […]
Bintara Otsus Kembali Tugas di Papua Barat, Kasdam Kasuari Minta Tunjukkan Sikap Yang Baik
CAKRA101, Sorong- Kasdam XVIII/Kasuari, Brigjen TNI Yusuf Ragainaga menekankan kepada Bintara Otsus yang akan bertugas kembali di wilayah Papua Barat, untuk bisa menunjukkan sikap yang baik dan dapat menjadi contoh bagi masyarakat Papua yang lain. Pesan penting ini disampaikan Kasdam saat memberikan pengarahan kepada 345 Orang Bintara Otsus Kodam XVIII/Kasuari yang telah merampungkan tugas pembekalan […]